
takut... , takut jatuh...
Kenapa harus takut jatuh ?
TUHAN tau kita ini manusia, bukan malaikat.
TUHAN tau tidak ada manusia yang benar.
Jatuh bangun, hal yang wajar.
Bila bisa bangun lagi, itu ...
Bila tidak bisa bangun, ...
Jatuh bangun aku ...
" Jangan takut. Ikutlah AKU " " Mari, bangkitlah ! "
Tidak ada komentar:
Posting Komentar